Tehnik Bergaul Seorang Munafik
Written By Unknown on Kamis, 07 November 2013 | 14.53
Sesekali
Saya merasa harus membahagiakan seseorang
Dengan memperlihatkan kegoblokan saya di depan dia
Demi persahabatan,
Sesekali saya suka membohongi diri
Bicara baik-baik di depan,
Sumpah serapah habis-habisan di belakang
Tapi saya tahu, cara ini sama dengan terus mengecat meja
Dan membiarkan rayap terus merusak di dalamnya
Persahabatan yang dibangun dengan prinsip semacam ini
Umurnya tak akan lama
Ditulis Oleh : Unknown ~Penulis Bajingan
Anda sedang membaca artikel berjudul Tehnik Bergaul Seorang Munafik yang ditulis oleh Penulis Bajingan yang berisi tentang : Dan Maaf, Anda tidak diperbolehkan mengcopy paste artikel ini.
Blog, Updated at: 14.53
0 komentar:
Posting Komentar