Tampil Beda: Rukun Mutlak Membangun Daya Tarik

Written By Unknown on Selasa, 12 November 2013 | 08.29


Tampil beda, mengambil jalan yang berbeda, itu suatu rukun mutlak ketika mau membangun daya tarik. Masalah ini terus saya pikirkan. Dan sekarang, saya sedang memikirkan masalah ini:

Tulisan romantis sudah banyak. Jika saya menulis romantis juga, tulisan saya menjadi biasa. Orang tidak akan tertarik. Lalu tulisan saya joblo, menua dan tidak pernah berguna.

Berarti saya harus berbeda. Bukan lagi menulis romantis, tapi menulis sangar. Tulisan semacam ini masih jarang-jarang, berarti, punya potensi dicari dan digandrungi.

Dibandingkan membaca tulisan biasa, mereka lebih semangat membaca tulisan baru. Dan itu, kurang lebih sama semangatnya, dengan ketika mereka memakai baju baru.

Tulisan saya harus berani. Terkadang seperti marah kepada pembaca, meneror pembaca, mencaci maki pembaca, namun kemudian akhirnya, menjadi lembut, mendayu-dayu, romantis, untuk kemudian kembali menonjok.

Ditulis Oleh : Unknown ~Penulis Bajingan

Muh.Akram Anda sedang membaca artikel berjudul Tampil Beda: Rukun Mutlak Membangun Daya Tarik yang ditulis oleh Penulis Bajingan yang berisi tentang : Dan Maaf, Anda tidak diperbolehkan mengcopy paste artikel ini.

Blog, Updated at: 08.29

0 komentar:

Total Tayangan Halaman

Entri Populer

Koleksi Aing